Advertisement

Responsive Advertisement

Tehnik Menerjemahkan Bahasa Arab - Indonesia (Part 1)


hay hay sobat restu, kembali lagi bersama blog Restu Budiansyah Rizk nih, bagaimana kabar sobat blogger? semoga tetap dalam anugrah Allah SWT yaa. oyaaa...sobat restu pernah mengalami kesulitankah saat menemukan kalimat dalam bahasa arab dan ingin menerjemahkan ke dalam bahasa Indonesia? terkadang terjemahan kita sangat jauh dari makna yang dikehendaki oleh kalimat tersebut. bahkan tidak jarang, salah menerjemah dapat menyebabkan salah pemahaman dan penyelewengan makna. nah karena itulah, pada kesempatan kali ini, penulis ingin memberikan sebuah cara atau tekhnik untuk menerjemahkan teks berbahasa arab ke dalam bahasa Indonesia.dan pada kesempatan kali ini, terjemah yang akan kita bahasa adalah terjemah kalimat isim dalam bahasa arab. seperti yang kita ketahui bahwa kalimat isim dalam bahasa arab adalah kalimat yang didahului oleh isim (kata benda)atau dalam susunan jumlah, terdiri dari mubtada dan khabar, seperti contoh: 

Ù†َبِÙŠْÙ„َØ©ْ Ø·َالِبَØ©ٌ 
(Nabilah adalah seorang siswi).
 
kalimat di samping merupakan susunan kalimat isim, dimana kata "Ù†َبِÙŠْÙ„َØ©ْ " dalam bahasa Indonesia dapat dikatakan sebagai "Subjek / Ù…ُبْتَدَØ£ٌ" dan memiliki arti nama orang yaitu "NABILAH", sedangkan kata "Ø·َالِبَØ©ٌ " sendiri dalam bahasa Indonesia dapat dikatakan sebagai "Predikat /Ø®َبَرٌ" yang memiliki arti "SISWI".

dan yang menjadi pertanyaan adalah mengapa diselipkan kata "adalah seorang" dalam terjemahannya.

hal tersebut dinamakan "penghalusan terjemah" yang menyesuaikan konteks dengan tetap menjaga makna atau arti yang dikandung tanpa merubah sedikitpun makna.

nah dalam susunan jumlah ismiyah yang terdapat pada bahasa arab, kata yang diterjemahkan terlebih dahulu adalah mubtadanya alias subjeknya.

sehingga secara ringkas, tekhnik menerjemah pada hakikatnya ada 3 langkah:
1. cari arti masing-masing kosa-kata
2. tentukan bagian-bagian S-P-O-K yang ada di dalam kalimat
3. terjemahkan dengan dimulai dari Subjeknya terlebih dahulu

nah cara di atas merupakan tekhnik menerjemah dari bahasa Arab ke dalam bahasa Indonesia.

untuk lebih lengkap, sobat dapat lihat file ppt di bawah ini:


Atau simak secara detail di youtube:

 

Jika tidak bisa diputar klik link di bawah ini:

Posting Komentar

0 Komentar